Rabu, 27 November 2013

Dampak Buruk Sering Ganti Tamplate

Blogger

Dampak Buruk Sering Ganti Template -Biasanya seorang blogger berganti sering bergantitemplate karena merasa bosan dengan template yang lama,ingin mencoba yang baru/berbeda,mau mengikuti perkembangan zaman,Dll.Biasanya hal ini dilakukan oleh blogger baru yang selalu merasa kurang puas dengan template yang dipakenya,sayapun sebagai seorang blogger juga sering berganti template tetapi setelah membaca-baca artikel dari blog orang lain yang menjelaskan bahaya berganti template sayapun merasa takut,dan saya juga merasakan efek buruknya,maka dari itu saya akan membagi pengalaman saya kepada kalian semuanya tentang bahaya berganti template.



Padahal bila terlalu sering mengganti template akibatnya sangat fatal dan sangat tidak di anjurkan,apa lagi blog yang sedang memiliki perkembangan yang cukup bagus,kecuali ada kondisi tertentu.Para pengunjung yang sering datang ke blog anda juga akan merasa aneh dengan template baru dan beradaptasi dengan menu dan fitur blog yang baru.



1.Template masih belum siap
artinya bila anda mengganti template otomatis posisi widget anda akan berantakan,dan pengunjung yang sedang mampir di blog anda akan melihat bahwa blog masih belum siap, dan akan membuat pengunjung langsung pergi.Maka dari itu untuk mengatasi hal seperti ini,gunakan blog dummy untuk edit template bila sudah dirasa cukup tinggal kita pidahkan ke blog utama.
2.Robot Google bingung dengan susunan Script yang baru
Google akan susah merayap ke blog yang baru ganti template karena susunan script template kita berubah.Hal ini malah akan membuat Crawl blog kita eror.Biasanya Alexa Rank dan Pengunjung blog akan berkurang beberapa hari,sampai Google benar-benar membaca susunan template baru.Oleh karena itu,bila anda selesai mengganti template baru,hal yang harus anda lakukan adalah
2.Mendaftar ulang blog ke google (untuk memancing robot google)

caranya mudah cukup dengan klik disini atau http://google.com/addurl lalu masukan link blog anda pada kolom URL,contoh "http://se0bloging.blogspot.com/" ,isi chapta lalu klik kirim permintaan.


3.Broken Link 

Mengganti template juga bisa menambah link yang rusak,jika demikian reputasi blog anda di mata Google dan pengunjung akan berkurang.                                                                              4.Rugi Waktu dan tenaga
Biasanya untuk menganti template dibutuhkan waktu yang lama untuk melakukan pengeditan maupun penyerpunaan template agar sesuai selera dari pada waktu digunakan untuk menganti template,sebaiknya digunakan untuk menulis artikel baru atau blogwalking ke blog tetangga.




Sudah taukan bahaya menggati template,maka dari itu saya sarankan untuk tidak terlalu sering menggonta-ganti template karena saya rasa ganti template lebih banyak ruginya dari pada untungnya.

Ispirasi artikel : Dan For Blogg

Tidak ada komentar:

Posting Komentar